
De Jong Menjadi Sosok Tak Tergantikan di Skuad Barcelona
Maret 11, 2025 11:48 am Leave your thoughtsDe Jong Menjadi Sosok Tak Tergantikan di Skuad Barcelona – Menjadi pemain gelandang yang di percaya saat ini. Setelah mendapat jam bermain di bawa asuhan pelatih Hansi Flick, De Jong kini mulai perlahan membuktikan dirinya. Jelas sang gelandang asal Belanda itu dapat bermain dengan maksimal dan perlahan menunjukan performa bagus tentunya. Kini De Jong telah memantapkan posisinya sebagai gelandang yang di andalkan pada skuad Barcelona.
Sementara De Jong yang sebelumnya kesulitan beradaptasi dengan peran gelandang bertahan, kini berkembang pesat dalam sisitem pelatih Hansi Flick. Pastikan permainan De Jong semakin bagus bersama Pedri sang rekan di lini tengah. Permainan sang gelandang semakin terlihat apik dan dapat memberikan kontribusi besar di tim utama Barcelona tentunya. Jelas menjadi gelandang yang bisa di andalkan pada musim ini bersama Barcelona.
Melihat perkembangan De Jong, Barcelona bahkan ingin memperpanjang kontrak sang gelandang secepat mungkin. Kontrak De Jong yang akan habis pada juni 3036 nanti jelas hanya menyisahkan satu musim lagi kontrak bersama Barcelona. Untuk tidak ingin kehilangan sang gelandang dari incaran klub besar lainnya, Barcelona akan persiapkan kontrak baru bagi sang gelandang yang kini menjadi andalan dan tidak tergantikan saat ini.
Penyesuaian Gaji De Jong
Menurut laporan yang ada, Barcelona ingin menyesuaikan gaji De Jong dengan menurunkan gaji tetapnya. Menambah bonus yang terkait dengan performa dan Insentif ini akan di dasarkan pada faktor seperti jumlah penampilan dan gelar yang di raih. Jelas dengan hal ini Barcelona akan mengolah keuangan mereka dengan bijak di bawa Direktur Olahraga Deco saat ini. Jelas Deco ingin klub kembali memiliki finansial yang baik dan stabil tentunya.
Dengan cara ini jelas penghasilan De Jong akan tetap sesuai gaji yang ia dapatkan sebelumnya. Dengan kontrak baru selama tiga tahun dan gaji sampai 18-19 juta Euro per musim jelas akan mampu memberikan harga pas kepada gelandang 27 tahun itu bermain berlanjut bersama Barcelona. Jelas dengan kontrak baru ini De Jong akan bisa bertahan lebih lama bersama Barcelona dengan potensi bermain lebih baik dan mendapatkan gelar juara tentunya.
Laporan yang sama menyebutkan bahwa pihak De Jong sangat terbuka untuk kontrak baru bersama Barcelona. Jadi jika De Jong tidak keberatan atas kontrak yang di berikan Barcelona jelas akan di adakan pertemuan untuk mendapatkan kata sepekat antara dua belah pihak. Sedangkan Barcelona saat ini memutuskan untuk lebih cepat lebih bagus dalam memberikan kontrak baru kepada De Jong. Kemungkinan akan di lakukan dalam waktu dekat ini untuk kesepakatan De Jong dan Klub Barcelona.
Categorised in: Berita Bola
This post was written by kilua